Thursday, February 13, 2014

Jogja Berabu - Abu Gunung Kelud



Dini hari, waktu mau berangkat sekolah, langitnya merah dan abu turun menghujani rumahku. 😔


Abu kali ini lebih parah dari Merapi dulu. Hari ini, Jum'at 14 Februari 2014, terjadi hujan abu di Jogja. Sebenernya meletusnya kemaren jam 10, dan suara gemuruhnya kedengeran sampai ke Jogja. Alhasil, hari ini diliburkan. Kasian orang-orang di sana yang kena abu vulkanik Gunung Kelud. Semoga aja orang-orang di sana selalu dilindungi oleh yang maha kuasa. Amiiin.


Kayak garam gak sih? Ini foto daun pandan depan rumahku. Tadi katanya berita ketebalan abu vulkanik di jalan sampai lebih dari 1 cm. Jarak pandang di kota juga nggak jauh, tadi sempet gerimis di rumahku, jadinya, kayak lumpur! Kotor banget.


Katanya abu vulkanik masih mengguyur dibeberapa bagian Jawa Tengah, bahkan Barat, dan di Yogyakarta turunnya abu makin lebat. Jarak pandang juga semakin mengecil. Katanya cuma nyampe 5 meter. Besok masih libur nggak ya?

Related Posts:

  • Old MalayHello people. A few days ago I found this page on Wikipedia about the Old Malay language. and I think that is really interesting. In this post, I'm going to translate a story in Indonesian to Old Malay. According to that page… Read More
  • Meringue Buttercream Kalau kalian mau nyampur meringue buttercream sama coklat atau bahan lainnya, tolong hati-hati, dicari tau dulu tata caranya. Kalau salah bisa pecah buttercreamnya. 😭 Kayak yang di foto di atas. Coklatnya ngga nyampur … Read More
  • Indonesian, an Agglutinative LanguageHi guys! I just read this article that Indonesian is an agglutinative language. So I want to try to convert this short story in Indonesian into a story without any affixes. You can read the original story here. Anyway here i… Read More
  • Memasang Custom Template di Blog Ceritanya beberapa hari yang lalu, aku liat blognya temenku. Templatenya bagus banget! Udah kayak blog professional. Jadi aku minta ajarin dia, dan akhirnya blogku jadi kayak gini deh. Nah, bagi yang mau tau, gini caranya:… Read More
  • Becakman - Game Gratis Matematika Online Brush up your basic math skills while playing this game! Asah kemampuan matematika dasar mu sambil bermain permainan ini! You can use the buttons on screen to move the Becak, or arrow keys on your keyboard. You need to pa… Read More

0 comments:

Post a Comment